Notification

×

Iklan

Iklan

Polsek Pedes Laksanakan Bhakti Sosial Dalam Rangka Menyambut HUT Bhayangkara ke 74

Sabtu, 27 Juni 2020 | 14:22 WIB | 0 Views Last Updated 2020-06-27T07:25:20Z

karawang,(jejakinformasi)Akp Ade Firmansyah SE. selaku kapolsek Pedes bersama anggota dan staf polsek Pedes melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara ke-74 tahun 2020 di Pondok pesantren Al-Muftaqir.

Pimpinan Ustad H. Ma'mun Syafei ,Dusun Sukawijaya kp Gempol Rt 03/01 Desa Kertamulya, Kecamatan Pedes, Kabupaten Karawang, jumat (26/6/2020) jam 08.00 pagi dengan acara membagikan sembako Ke masyarakat yang Jompo dan Dhuafa Di wilayah hukum Polsek Pedes.

"Dalam rangka Hut Bhayangkara Ke 74, kami dari polsek Pedes memberikan Sedikit Bantuan Sembako, Sejadah, Al-quran, Iqro, Dan yang kami mampu untuk membaktikan diri kami ke masyarakat dan pondok pesantren.

Al-Muftaqir Pimpinan Ustad H. Ma'mun Syafei, di dusun Sukawijaya kampung Gempol Rt 03/01 Desa Kertamulya, Kecamatan Pedes, Kabupaten Karawang Selain di Pondok pesantren Al-Muftaqir kami juga  emberikan Sembako Ke Masyarakat Yang Jompo Dan Dhuafa Di Wilayah Polsek Pedes semoga sedikit bantuan yang kami berikan bisa bermanfaat bagi masyarakat yang membutuhkan"Ungkap Akp Ade Firmansyah selaku kapolsek Pedes

"Kami dari pondok pusantren AL-Muftaqir terimakasih atas pemberian sembako Al-quran, Iqra, sejadah, sangat mbantu kami untuk proses pembelajaran santri dan santriwati, kami doakan semoga kapolsek Pedes beserta anggota dan staf polsek Pedes, selalu dalam lindungan Allah SWT dalam bertugas, sekali lagi kami ucapkan banyak terimakasih" Tutup Staf Pengajar Ponpes Al – Muftakir(hd)


Warta : Hendrianto
Editor : Andi Sugian
TUTUP IKLAN
TUTUP IKLAN
×
Berita TerbaruUpdate